23/12/13

Langsung saja ya sahabat-sahabatku...
Diketahui ada 4 proses yang arrival time dan burst time sebagai berikut.
Proses
Arrival Time
Burst Time
P1
0
8
P2
3
5
P3
5
2
P4
6
6
Hitung Waiting Time dan Average Time menggunakan metode penjadwalan Penjadwalan Round Robin.


Jawabannya sebagai berikut.
Metode Round Robin yaitu metode yang setiap prosesnya memperoleh alokasi waktu CPU dalam quantum waktu yang telah diketahui. Disni quantum time diketahui 3 ms.














Waiting Time
P1 = 0 ms + (11-3 ms) + (19-14 ms) = 13 ms
P2 = (3-3 ms) + (14-6 ms) = 8 ms
P3 = 6 ms - 5 ms = 1 ms
      P4 = (8-6 ms) + (16-11 ms) = 7 ms














Jadi, rata-rata waktu yang dibutuhkan pada metode Penjadwalan Round Robin (RR) dengan quantum time= 3 ms adalah 7,25 mili second.

Semoga membantu :)

10 komentar :

  1. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  2. Komentar ini telah dihapus oleh administrator blog.

    BalasHapus
  3. Itu knpa ada P5 didalam penyelesainnya pada balok warna warni... bukannya sampai p4 aja... coba dicek ulang pak...

    BalasHapus
    Balasan
    1. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

      Hapus
  4. cara menentukan gant chat nya gimnaa gan..masih puyeng pala ane....hahaha

    BalasHapus